PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA (BLT-DD) BULAN APRIL

KEVIN ARFADHILA EDY SURETNO 20 April 2022 11:42:04 WIB

SEMARUM, Pada Hari Rabu Tanggal 20 April 2022 Pemerintah Desa Semarum telah melaksanakan penyaluran bantuan langsung tunai dana desa ( BLT-DD) ke -4 atau di bulan april ,dari jumlah penerima sebanyak 86 KPM ( Keluarga penerima Manfaat) yang tersebar di seluruh Desa Semarum,di masing-masing Kasun. seperti biasa penyaluran BLT-DD di buka oleh kepala Desa di dampingi Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Semarum serta di lanjutkan oleh PK ( Pelaksana Kegiatan) di bidang penanggulangan bencana dan keadaan darurat , dari jumlah KPM tidak semua hadir di balai desaw karena ada beberapa warga yang sakit sehingga Pemerintah Desa Melalui Kepala Dusun Menyerahkan Bantuan Tersebut Kerumah Penerima Manfaat. dalam penyerahan Bantuan Langsung Tunai Tersebut Berjalan Dengan Lancar tidak ada kendala dalam penyaluran tersebut,sehinga tidak terjadi kerumunan masal, dan masyarakat tertib dalam menjalankan protokol kesehatan.

Dokumen Lampiran : PENERIMAAN BLT-DD BULAN APRIL


Komentar atas PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA (BLT-DD) BULAN APRIL

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi SEMARUM

tampilkan dalam peta lebih besar